Logo

Desa Sembuluh Satu

Kabupaten Seruyan

Home

Profil Desa

Infografis

Listing

IDM

Berita

Belanja

PPID

Pemdes Sembuluh I Fasilitasi Penyaluran SHU Koperasi Pelangi Seruyan Sejahtera Triwulan III

Pemdes Sembuluh I Fasilitasi Penyaluran SHU Koperasi Pelangi Seruyan Sejahtera Triwulan III

Invalid Date

Ditulis oleh Aditia Rahman

Dilihat 0 kali

Pemdes Sembuluh I Fasilitasi Penyaluran SHU Koperasi Pelangi Seruyan Sejahtera Triwulan III

Sembuluh I, 05 November 2025

--------------------------------------------------

Pemerintah Desa Sembuluh I, Fasilitasi Penyaluran Sisa Hasil Usaha (SHU) Koperasi Pelangi Seruyan Sejahtera Triwulan III Ub. Juli - September Plasma yang beravalis dengan PT. Agro Indomas.


Dalam sambutannya, Kepala Desa Sembuluh I sangat mengapresiasi kinerja pengurus dan pengawas koperasi dalam menjalankan roda perkoperasian sehingga Sisa Hasil Usaha (SHU) bisa dibayarkan sesuai tanggal yang ditentukan. 


dan sekaligus menegaskan, agar plasma ini tidak diperjual belikan, mengingat plasma ini dapat menopang ekonomi keluarga dan berkepanjangan.


Bagikan:

Berita Terbaru

Berita Terbaru

Logo

Desa Sembuluh Satu

Kecamatan Danau Sembuluh

Kabupaten Seruyan

Provinsi Kalimantan Tengah

© 2025 Powered by PT Digital Desa Indonesia